KEBIJAKAN HALAL
PT. YUMMY FOOD UTAMA
PT. Yummy Food Utama berkomitmen dan bertanggung jawab untuk
memproduksi produk halal secara konsisten dan berkesinambungan
dalam rangka memenuhi kebutuhan konsumen serta meningkatkan
kepuasan pelanggan melalui inovasi yang terus menerus dengan melakukan tindakan berikut:
- Mematuhi peraturan perundangan terkait jaminan produk halal
-
Menggunakan bahan halal dan melaksanakan proses produksi
produk halal sesuai dengan ketentuan yang berlaku -
Menyediakan sumber daya yang diperlukan untuk penerapan dan
perbaikan sistem jaminan produk halal -
Melakukan sosialisasi kebijakan halal ke seluruh pihak terkait
melalui media sosialisasi seperti pelatihan, briefing, memo internal,
spanduk, poster atau bentuk sosialisasi lain yang sesuai dengan
kebutuhan perusahaan